League of Legends: Wild Rift kedatangan champion baru bernama Wukong dan kalian bisa mendapatkannya secara cuma-cuma dengan menyelesaikan event. Wukong sendiri tidak banyak berubah pada versi Wild Rift dengan versi PC-nya, hanya dalam skill pasif Wukong di Wild Rift yaitu…
Riot Games Sedang Menyiapkan MMO League of Legends!
Riot Games memang dikenal sebagai perusahaan game yang cukup unik. Dalam pengembangan game-game terbarunya, mereka seringkali bereksperimen dengan Runeterra Universe, dunia dengan game yang membesarkan namanya: League of Legends. Kali ini, proyek besar yang menyangkut Runeterra Universe adalah sebuah game…