Pada bulan Februari sampai Maret 2021 kemarin, game LifeAfter telah resmi berkolaborasi dengan Ghost In The Shell. Kolaborasi tersebut bisa dikatakan sukses, karena respon yang diberikan para pemain sudah positif, dan setelahnya game ini melakukan kolaborasi dengan Attack on Titan…
Shooter
Penggemar Call of Duty: Warzone Inginkan Satu Perubahan Besar untuk Plunder
Plunder adalah salah cara paling populer di Call of Duty: Warzone untuk menguji build baru dan menikmati pengalaman yang lebih kasual. Banyak pemain menggunakan mode ini untuk bersantai atau untuk menyelesaikan challenge. Namun, penambahan yang baru-baru ini dilakukan justru malah…
Bertahan Satu Tahun, Game Mobile Tom Clancy’s Elite Squad Umumkan Penutupan Server!
Pertama kali dirilis secara resmi pada bulan Agustus tahun 2020 kemarin, game mobile shooter bernama Tom Clancy’s Elite Squad umumkan penutupan servernya. Hal ini diumumkan secara resmi belum lama ini oleh pihak developer, Ubisoft lewat surat singkatnya yang berjudul The Story Ends. Pada…
Mega Man X Dive Siap Rilis Global pada Bulan Agustus!
Mega Man X Dive akhirnya diluncurkan secara global pada bulan depan yaitu tanggal 16 Agustus 2021. Setelah keberhasilannya di wilayah tertentu, dan NebulaJoy mengadakan event pra-registasi untuk semakin memeriahkan perilisan Megaman X Dive. Game Megaman X Dive membawa kembali nuansa menembak…
VALORANT Perlihatkan Sentinel of Light Bundle, Bawa Senjata Lucian!
Setelah dua minggu yang lalu bundle skin Ruination telah dirilis ke dalam VALORANT, kali ini giliran Sentinel of Light bundle skin. Sentinel of Light sendiri adalah kebalikan dari seri Ruination, dan line up senjata pada bundle ini terdiri dari Vandal, Operator, Sheriff, Ares dan…
Raven Software Umumkan Telah Ban Lebih Dari 50 Ribu Pemain di Call of Duty Warzone
Developer Call of Duty: Warzone, Raven Software, mengkonfirmasi bahwa mereka telah banned lebih dari 50.000 pemain pada minggu lalu di dua gelombang bans yang mereka lakukan. Dalam tweet yang diposting kemarin, Raven Software menjelaskan bahwa sebagian besar dari 50 ribu pemain…
Digital Extremes Akan Rilis Warframe Mobile!
Percaya atau tidak, gim buatan Digital Extremes yaitu Warframe akan diluncurkan untuk versi mobile. Versi mobile dari Warframe sendiri diumumkan melalui event TennoCon yang digelar baru-baru ini, dengan berita bahwa tahap pengembangan dari gim Warframe sudah berjalan di mobile dan akan diluncurkan…
PUBG Mobile Kembali Lakukan Kolaborasi dengan Rich Brian, Bawa Set Baru!
Belum lama ini, Tencent Games kembali umumkan kolaborasi terbaru untuk game battle royale mobile, PUBG Mobile. Walaupun game ini masih dalam event kolaborasi dengan pihak lain, namun mereka tidak berhentinya mengumumkan kolaborasi baru. Kali ini, mereka kembali bawa Rich Brian untuk lakukan kerja…
Ubisoft Masih Belum Ada Rencana untuk Menggratiskan Rainbow Six Siege
Sudah hampir enam tahun sejak Rainbow Six Siege diluncurkan. Meskipun sukses menarik jumlah pemain yang luar biasa, akan tetapi game satu ini masih terus bersaing keras dengan sejumlah game lain, seperti halnya Apex Legends, Fortnite, dan Call of Duty: Warzone,…
Ember Warframe Saat Ini Tersedia Secara Gratis Di PC
Dalam persiapan untuk TennoCon, Warframe menawarkan konten bundle gratis untuk para pemain PC. Dengan membuat akun Omen Gaming gratis, kalian berkesempatan untuk mendapatkan Ember Warframe, Tenno Color Palette, dan beberapa tambahan lainnya tanpa harus mengeluarkan uang sepeser pun. Sementara Omen…
Empat Agent VALORANT yang Cocok Digunakan untuk Push Rank!
VALORANT merupakan game first person shooter (FPS) yang berbeda dari yang lain. Pasalnya game ini memiliki gameplay dimana karakternya yaitu Agent bisa menggunakan skill yang unik sehingga VALORANT memiliki gameplay yang cukup bervariasi. Game besutan Riot Games ini juga memiliki mode kompetitif atau rank dari yang terendah yaitu Iron hingga tertinggi Radiant. Tentunya untuk…
Seorang Pemain VALORANT Menemukan Bug Pada Skill Agent Skye!
Bermain sebuah game memang tidak lepas dengan sebuah bug. Secara umum, bug merupakan suatu kerusakan atau kecacatan dalam sebuah program. Kerusakan atau kecacatan yang dimaksud adalah kesalahan yang terjadi dalam pengolahan bahasa pemograman. Hal ini juga sering terjadi pada game online, contohnya adalah VALORANT. Walaupun sudah satu tahun diluncurkan,…