Belum lama ini VALORANT sudah kedatangan Agent terbarunya yang ke-16 bernama Astra sebagai bagian konten dari update Episode 2 Act 2. Memang terlalu dini untuk mengatakan kalau Agent ke-17 sudah ada, namun nyatanya bocoran mengatakan hal tersebut. Bocoran terkait Agent ke-17…
Tiga Agent VALORANT Ini Underrated Padahal Tidak Kalah Bagus dengan Agent Lain
Sejak VALORANT pertama kali dirilis hingga saat ini, banyak perubahan telah terjadi di segala aspek. Mulai dari game, map hingga agent yang tersedia. Sejauh ini telah dirilis 15 agent di Valorant dengan berbagai keunikan dan kemampuan tersendiri. Namun, selalu ada…
Riot Games Tengah Pertimbangkan Mode Deathmatch Baru di VALORANT?
Ditambahkannya mode Deathmatch ke VALORANT berhasil menjadi topik hangat ketika diumumkan Agustus lalu. Meskipun begitu, tidak semua orang puas dengan hal tersebut, karena menurut mereka mode Deatchmatch kemungkinan besar takkan bisa menciptakan suasana pemanasan yang menyenangkan. Dalam utas Twitter awal…
VALORANT Mobile Kemungkinan Akan Diumumkan Pertengahan 2021!
Tidak sedikit orang yang cukup memperhatikan perkembangan game VALORANT mobile, dan menantikan kehadirannya. Faktor tersebut mungkin menjadi pendorong utama bagi Riot Games untuk segera merilis game ini ke perangkat mobile. Walaupun belum berumur satu tahun, VALORANT sudah menjadi salah satu game FPS…
VALORANT Perkenalkan Seri Terbaru Prime Skin 2.0
Menjelang update patch 2.04, VALORANT kembali memperkenalkan skin terbaru mereka dari seri Prime, yakin Prime 2.0 yang akan segera dirilis bersamaan dengan Astra Agent ke 15 yang juga akan segera mendarat ke medan pertempuran. Seri Prime merupakan salah satu skin…
Perkenalkan Agent Terbaru Ke-15 VALORANT, Astra!
Setelah berbagai teaser bocoran tentang Agent terbarunya dari VALORANT, kemarin Riot Games akhirnya mengumumkan kehadiran Astra. Agent baru yang berasal dari Ghana dengan kemampuan untuk mengendalikan ruang semesta sebagai keahlian utamanya. Riot Games sendiri menginginkan seorang Agent yang bisa mengendalikan map secara global, dan…
Jangan Panik, Begini Cara Perbaiki Kode Eror 68 di VALORANT!
Belakangan ini pemain VALORANT sering mendapati kode eror 68 dan berikut adalah cara fix eror tersebut yang bisa kalian lakukan. Kode eror ini biasanya disebabkan oleh internet pemain atau perangkat keras jaringan tidak seperti kode eror 40 yang disebabkan ketika server VALORANT…
Patch 2.03 VALORANT Bocorkan Kedatangan Agent Baru yang ke 15
Riot Games resmi merilis patch 2.03 VALORANT, yang mana pada patch tersebut ada bocoran tentang agent baru ke 15 yang akan hadir sebentar lagi. Sebelumnya kita sudah mengetahui bahwa seorang Controller akan menjadi agent terbaru VALORANT walaupun memang belum ada detail informasi tentang agent…
VALORANT Perketat Sistem Deteksi Pemain AFK di Patch 2.04
Riot Games telah mengumumkan beberapa pembaruan besar di patch 2.04 untuk memperketat sistem deteksi pemain AFK di VALORANT. Hal ini diungkapkan oleh Riot pada tanggal 15 Februari 2021 kemarin. Riot mengungkapkan rencananya ke depan untuk menangani pemain yang AFK dalam pertandingan bersama dengan…
Benarkah VALORANT akan Hadir di Mobile?
Rumor tentang kehadiran game dari Riot Games, VALORANT versi mobile sudah ada sejak tahun 2020 kemarin dari sebuah kode string baru. Sebuah UI seluler juga ditemukan tahun lalu yang menunjukkan Riot mungkin akan menghadirkan versi mobile seperti game battle royale lainnya seperti PUBG Mobile,…
Nama dan Skill Dari Agent Valorant Ke-14 Bocor!
Game FPS keluaran Riot Games, VALORANT sepertinya sudah mempersiapkan event pembukaan untuk tahun 2021 ini. Bersamaan dengan persiapan rilisnya Battle Pass Episode 2, Agent baru juga ternyata akan ikut dirilis. Walaupun belum mendapatkan informasi secara langsung, forum Reddit dari VALORANT sepertinya sudah…
5 Game Multiplayer Terbaik Sepanjang Tahun 2020!
Tahun 2020 sudah tinggal menghitung hari, dengan kejadian karantina yang dihadapi tahun ini ternyata membuat pasar game secara garis besar berhasil berkembang. Salah satu genre game yang diminati pada tahun ini adalah multiplayer, karena bisa dinikmati banyak orang sekaligus. Selama tahun 2020 ternyata…