Berbeda! Wild Rift China Akan Hadirkan Fitur Eksklusif, Berikut Penjelasannya!

Baru saja minggu kemarin kita mendapatkan informasi tentang kerja sama antara Riot Games dan Tencent Games untuk bisa membawa Wild Rift ke regional China. Sekarang, kita juga telah mendapatkan informasi tentang perbedaan antara Wild Rift versi China dan global, dimana…

Tencent Perlihatkan Trailer Terbaru Story of Seasons: Mobile!

Projek Story of Seasons: Mobile pertama kali diumumkan pada tahun 2019 kemarin, game ini dikembangkan oleh Tencent dan NExT Studio. Setelah menghabiskan waktu dua tahun untuk mengerjakan projek ini, akhirnya kemarin Tencent perlihatkanĀ trailerĀ pertama untuk game ini. Sebelumnya, Story of Seasons…

Mirip Minecraft! Tencent Perkenalkan Game Multiplayer Mobile, Handmade Planet!

Masih dalam rangka rangkuman acara Tencent Games Annual Conference 2021, kali ini kita akan membahas satu game berjudul Handmade Planets. Projek ini merupakan salah satu yang sudah lama dibahas, namun baru sekarang Tencent merasa serius untuk membawanya ke tahap perilisan,…

Bandai Namco Umumkan Game RPG Mobile, Digimon: New Century!

Satu lagi game adaptasi anime yang baru saja diumumkan oleh Tencent Games pada acara Tencent Games Annual Conference 2021. Sebelumnya kita sudah membahas tentang game adaptasi untuk One Piece dan One Punch Man, dan sekarang game mobile RPG adaptasi anime Digimon baru…

One Punch Man Justice is Served, Game RPG Mobile Baru dari Tencent!

Baru saja kemarin Tencent mengadakan acara Tencent Games Annual Conference untuk tahun 2021 ini. Dalam acara tersebut, pihak developer itu mengumumkan hampir 60 projek baru dan perkembangan beberapa projek. Salah satu pengumuman projek baru untuk game mobile adalah game berjudul One Punch Man Justice…

Bawa Game Klasik, Tencent Umumkan Metal Slug: Awakening Untuk Mobile!

Pertama kali diumumkan beberapa bulan yang lalu, Tencent serius membawa game klasik Metal Slug ke dunia modern lewat perangkat mobile. Kali ini pada acara Tencent Games Annual Conference yang dilaksanakan kemarin, mereka telah memperlihatkan trailer pertama untuk game ini. Tencent sendiri awalnya memberikan…

One Piece Project: Fighter, Game 3D Mobile Lisensi Resmi dari Tencent!

Kemarin, Tencent baru saja melaksanakan acara Tencent Games Annual Conference 2021 yang berjalan secara online. Dalam acara tersebut, ada banyak projek baru yang dijelaskan dan diumumkan oleh Tencent, dan salah satunya yang baru adalah One Piece Project: Fighter. One Piece Project:…

Garena Speed Drifters Umumkan Kolaborasi dengan Lamborghini!

Sudah hampir tiga tahun semenjak Garena menjadi publisher game Speed Drifters yang salah satunya di Indonesia. Game racing yang mirip seperti Mario Kart tersebut merupakan game besutan Tencent Games yang kemarin baru saja mengumumkan kolaborasi terbarunya. Kemarin, Tencent telah melakukan conference untuk tahun 2021 dan salah…

Melihat Hero Terbaru Arena of Valor Bernama Tachi!

Sudah cukup lama semenjak terakhir kali Arena of Valor kedatangan hero baru, lebih tepatnya pada bulan Desember 2020 kemarin. Hampir memasuki 6 bulan, hingga akhirnya Tencent memberikan satu hero baru lagi yang kali ini memiliki nama file, Tachi. Nama tersebut…

Event Kolaborasi PUBG Mobile x Godzilla vs Kong Sudah Dimulai, Berikut Penjelasannya!

Kolaborasi antara PUBG Mobile dan blockbuster movie, Godzilla vs Kong akan segera dimulai sebentar lagi. Tencent baru saja menginfokan kalau event kolaborasi ini siap dilaksanakan pada tanggal 11 Mei mendatang dan berakhir pada tanggal 8 Juni, bersamaan dengan update patch 1.4 nantinya. Seperti yang…

Bersama dengan Tencent, Riot Rilis Wild Rift Untuk Regional China!

Sudah cukup lama semenjak Wild Rift membuka open beta di beberapa regional di dunia. Dari sekian banyaknya regional yang ada, hanya regional China dan Asia Selatan yang belum mendapatkan akses ke dalam game League of Legends versi mobile ini. Namun, informasi terbaru mengatakan kalau…

Tencent Berikan Perkembangan Tentang Gamenya, Undawn!

Tidak terasa sudah dua bulan sejak kita terakhir mendengar kabar dari Tencent Games dan Speedlight & Quantum Studio terkait game Undawn. Terakhir kali berita yang terdengar tentang game ini adalah terpilihnya Garena sebagaiĀ publisherĀ game ini untuk regional Asia Tenggara. Beberapa hari…

PUBG Mobile Resmi Kembali ke India dengan Nama dan Developer Baru!

Setelah menunggu hampir selama satu tahun, akhirnya komunitas PUBG Mobile di India bisa kembali memainkan game kesukannya. Hal ini telah dikonfirmasi olehĀ developerĀ Krafton Inc kalau regional ini akan memiliki versi PUBG Mobile-nya sendiri yang berbeda dengan versi global. India akan menggunakan…

Call of Duty Mobile Berhasil Tembus 500 Juta Unduhan!

Activision baru saja mengumumkan kalau gamenya, Call of Duty Mobile telah berhasil menembus angka 500 juta unduhan. Hanya butuh waktu satu tahun setengah bagi game ini untuk bisa meraih milestones tersebut, waktu yang sangat singkat jika kita bandingkan dengan game mobile lain. Call of…