Ragnarok X: Next Generation menghadirkan kolaborasi dengan anime ‘Tensei shitara Slime Datta Ken’ atau yang biasa disingkat sebagai “Tensura”. Kolaborasi ini akan berlangsung pada tanggal 10 September hingga 10 Oktober 2021. Anime Tensei Shitara Slime Datta Ken menceritakan tentang seorang…
Apex Legends Gandeng Monster Energy, Ajak Untuk Berkolaborasi di Season 10
Menyambut season yang ke 10, Apex Legends telah merilis beberapa update menarik yang bakal masuk ke dalam season baru tersebut. Bulan ini, ada dua update menarik yang sudah ramai dibicarakan oleh komunitas, yaitu kemunculan Legends terbaru, Seer, dan juga senjata…
Resmi! Garena Free Fire Berkolaborasi dengan McLaren!
Garena berkerja sama dengan salah satu organisasi induk produk mobil yaitu McLaren Racing untuk membawa konten eksklusif ke battle royale populer mereka, yaitu Free Fire. Ace the Field adalah kolaborasi baru yang akan memperkenalkan berbagai fitur dalam game, promosi media…
Onmyoji Arena Kerja Sama dengan Manga Artist CLAMP dan Anime Jujutsu Kaisen!
Onmyoji Arena adalah salah satu game MOBA mobile besutan developer NetEase yang cukup populer. Untuk meningkatkan performa game ini, kemarin NetEase baru saja mengumumkan kalau game MOBA ini telah resmi untuk bekerja sama dengan manga artist group CLAMP, Sanrio dan juga serial anime Jujutsu Kaisen. Yap, Jujustu Kaisen, salah…
Setelah PUBGM, Godzilla x Kong Akan Datang ke LifeAfter!
Baru saja kita mendapatkan konten kolaborasi antara Godzilla x Kong di PUBG Mobile, sekarang kedua Titan tersebut akan masuk ke LifeAfter. Telah dikonfirmasi oleh developer NetEase kalau LifeAfter juga tidak akan ketinggalan untuk melakukan kerja sama dengan film tersebut. Walaupun kolaborasi…
Kolaborasi Lagi! Mobile RPG SINoALICE Kerja Sama dengan Rozen Maiden!
Baru saja bulan kemarin kita mendapatkan kolaborasi antara SINoALICE dan anime populer Re: ZERO. Bulan Mei ini game mobile RPG tersebut juga kembali lakukan kolaborasi yang kali ini mereka lakukan bersama anime populer lainnya, Rozen Maiden. Kolaborasi ini akan membawa berbagai karakter…
The Seven Deadly Sins: Grand Cross Lakukan Kolaborasi dengan Anime Re: ZERO!
Game RPG dari Netmarble, The Seven Deadly Sins: Grand Cross baru saja mengumumkan event kolaborasi terbarunya. Kali ini mereka akan bekerja sama dengan anime populer lainnya yakni Re: ZERO. Kedua anime populer ini akan melakukan kerja sama dalam game aRPG mobile milik Netmarble. Dalam…
Bekerja Sama dengan Ubisoft, AFK Arena Perkenalkan Prince of Persia!
RPG mobile dari developer Lilith Games baru saja mengumumkan kolaborasinya bersama Ubisoft untuk mendatangkan karakter Prince of Persia. Kolaborasi ini merupakan yang terbesar bagi game AFK Arena, dan event-nya sendiri akan berlangsung cukup lama. The Land of Persia akan kembali bangkit dan masuk ke semesta AFK…
Resmi! Angry Birds Friends Bekolaborasi Dengan The Smurfs!
Rovio telah mengumumkan event besar-besaran dengan berkolaborasi dengan film terkenal, yaitu The Smurfs. Selama event, para pemain yang menyukai film The Smurf akan memainkan karakter yang mereka sukai. Jadi, bersiaplah untuk memainkan The Smurfs bersama dengan karakter Angry Birds favorit kalian.…
Arena of Valor Kembali Umumkan Kolaborasi Terbarunya, Kali Ini Gandeng Bleach!
Bukan hal baru bagi game MOBA mobile, Arena of Valor untuk menjakin kolaborasi dengan IP besar lainnya. Melihat sejarah yang ada, Arena of Valor telah bekerja sama dengan Sword Art Online, Ultraman, DC, Wiro Sableng, Contra Return, KFC dan masih banyak…
Fantasy RPG Square Enix, SINoALICE Resmi Kolaborasi dengan Re: Zero!
Salah satu game RPG mobile dari Square Enix, SINoALICE dan anime populer Re: Zero Kara Hajimeru Isekai Seikatsu baru saja mengumumkan kolaborasinya. Kerja sama ini akan dimulai pada tanggal 30 April mendatang, dan merupakan bagian dari in-game event. Akan ada banyak konten baru…