Apa Saja Hadiah dalam Elite Pass Season 34 Free Fire?

Seperti biasa, setiap pergantian bulan maka Garena Free Fire akan merilis Elite Pass yang baru juga. Kemarin, pihak Garena telah mengumumkan Elite Pass Season 34 untuk bulan Maret. Lantas apa saja hadiah yang bisa kalian dapatkan? Berikut adalah penjelasannya. Elite…

Bocoran Bundle Utama Elite Pass Free Fire Maret 2021!

Hadirnya Elite Pass setiap bulannya adalah salah satu ciri khas dari game Garena Free Fire. Setiap awal bulan, Garena akan merilis sebuah bundle utama untuk mengisi Elite Pass ini. Setelah bulan Februari kemarin kita diberikan tema Jepang, pada bulan Maret…

Dua Minggu Awal Februari 2021, Garena Ban Satu Juta Lebih Akun Free Fire!

Garena baru saja mengumumkan bahwa selama dua minggu awal Februari 2021, sudah ada satu juta lebih akun Free Fire yang terkena ban. Pada tahun 2020 sendiri Garena Free Fire berhasil mendapatkan total unduhan sebanyak 266 juta unduhan, angka yang sangat…

Skin Senjata Kolaborasi Free Fire x Attack on Titan Bocor!

Kolaborasi antara Garena Free Fire dan anime populer Attack on Titan adalah salah satu kolaborasi yang sangat ditunggu oleh para Gamers. Kolaborasi dua nama besar tersebut sangat ditunggu karena konten yang ada di dalamnya yakni skin senjata dan karakter yang…

Tiga Karakter Terbaik Untuk Mengatasi Zona No Signal di Free Fire!

Zona No Signal adalah fitur besar terbaru yang ditambahkan pada update Free Fire terbaru kemarin, dan ternyata ada banyak pemain yang kesulitan mengatasi zona baru ini. Zona yang membuat radar map kalian mati dan tidak bisa melihat arah tembakan jika ada musuh membuat banyak…

Melihat Konten Hasil Kerja Sama Free Fire x Attack on Titan!

Semenjak pengumumannya beberapa hari yang lalu, kerja sama antara Garena Free Fire dan anime populer Attack on Titan menjadi bahan pembicaraan hangat diantara kalangan Gamers. Banyak orang yang sudah tidak sabar menantikan kerja sama ini, dan apa saja konten hasil…

3 Emulator Terbaik untuk Memainkan Free Fire

Ada banyak pemain Free Fire yang ingin mencoba bermain di PC dan bingung menggunakan emulator apa untuk memainkan game milik Garena ini. Melalui artikel ini, MMO Culture merekomendasikan 3 emulator terbaik yang bisa digunakan kalian untuk memainkan Free Fire di PC.…

Free Fire Resmi Umumkan Kolaborasi dengan Attack on Titan!

Garena Free Fire, game battle royale terdepan di dunia kini mengumumkan kolaborasi terbaru mereka dengan serial anime populer Attack on Titan. Kerjasama dengan penerbit manga Kodansha Ltd. ini dipersembahkan kepada seluruh pecinta game Battle Royale dan serial anime Jepang paling…

Daftar Hadiah Gratis di Elite Pass Season 33 Free Fire

Free Fire menghadirkan Elite Pass Season 33 dengan tema Fuji Folklore yang dirilis pada tanggal 1 Februari 2021 kemarin. Seperti biasa, akan ada banyak items kosmetik eksklusif seperti skin ehicle, skin senjata, bundle dan masih banyak lagi. Elite Pass dapat dibeli dalam dua…

Berikut Tanggal Update OB26 Garena Free Fire & Fitur Barunya!

Garena Free Fire akan kembali melakukan update sebentar lagi, lebih tepatnya pada tanggal 4 Februari mendatang. Update kali ini diberi nama OB26 dan pastinya akan mendatangkan berbagai hal baru ke dalam game. Berbagai fitur ini memang sudah sempat dibocorkan oleh Garena sendiri, dan beberapa pemain…

Dirindukan Komunitas, Vending Machine Akan Kembali Hadir di Free Fire

Komunitas Free Fire merindukan fitur Vending Machine yang biasanya bisa kalian temukan di salah satu map yaitu di Bermuda. Fitur Vending Machine ini akan membuat para pemain yang berhasil menemukannya mendapatkan beberapa item tanpa harus mencari di peta, tetapi hanya…

Free Fire Dirumorkan Akan Berkolaborasi dengan Anime Populer Attack on Titan!

Garena Free Fire memang dikenal akan kolaborasi yang tidak ada henti-hentinya bahkan kini tersirat kabar bahwa mereka akan bekerjasama dengan salah satu judul anime terkenal, yaitu Attack on Titan. Padahal di bulan Januari 2021 ini Free Fire baru saja melakukan…

Elite Pass Terbaru Free Fire Bernama Fuji Folklore, Bertema Jepang!

Seperti tradisi setiap akhir bulan, Garena kembali umumkan Elite Pass terbarunya untuk bulan depan, Februari. Bernama Fuji Folklore, Elite Pass kali ini akan membawa kita ke tema budaya tradisional negara Jepang. Pastinya setiap Elite Pass akan datang dengan berbagai item dan gear baru, ditambah dengan lore atau…

Penjelasan Lengkap Tentang Companion Website Free Fire

Garena Free Fire selalu menghadirkan sesuatu yang baru dan kali ini mereka menghadirkan Companion Website untuk para pemainnya. Lalu apakah itu Companion Website? Website tersebut mempunyai banyak fitur untuk kalian bisa melihat statistik profil selama bermain Free Fire. Informasi yang…