Streamer Minecraft Kehilangan Banyak Followers Secara Singkat di Twitch

Twitch adalah platform streaming terbaik saat ini, yang banyak digunakan oleh para streamer di seluruh penjuru dunia. Dalam platform tersebut ada banyak sekali nama-nama populer yang ikut meramaikan, mulai dari Shroud dengan konten FPS-nya, kemudian Ninja dengan konten Fortnite dan masih banyak lagi. Akan tetapi, ternyata…

Tanggal Steam Sale Pertama Tahun 2021, Berikut Bocoran dari SteamDB!

Tahun baru, bulan baru, hari baru dan tidak lupa “Steam Sale” terbaru. Bocoran tanggal untuk Steam sale pertama di tahun 2021 baru-baru ini telah terlihat. Semoga saja kalian sudah menyiapkan dompet setebal mungkin untuk membeli beberapa game yang diskon nanti. Steam sale adalah event yang selalu mendapat…

Apex Legends Perkenalkan Fuse, Legend Terbaru Season 8

Apex Legends akhirnya siap untuk memasuki season baru ke-8 dengan membawa berbagai hal baru ke dalam game. Tentu saja, hal yang paling dinanti para pemain setiap pergantian season adalah Legend terbaru yang kali ini bernama Fuse. Kemarin, Respawn Entertaiment baru saja memberikan salah…

Crimson Desert, Interview Ekslusif Bersama Developer Pearl Abyss Tentang Game Action Terbarunya!

Sejak diumumkannya tahun kemarin, Crimson Desert menjadi salah satu game yang paling dinantikan kehadirannya pada tahun ini. Banyak rumor yang beredar kalau game ini adalah lanjutan dari Black Desert, namun rumor tersebut telah diklarifikasi dengan jawaban kalau game ini memang…

Bocoran Skill Legend Baru, Fuse Untuk Apex Legends Season 8!

Sebentar lagi season 7 dari Apex Legends akan segera selesai, dan para pemain sudah tidak sabar dengan apa yang ada di season 8. Tentu saja, setiap season, pasti ada tambahan satu Legend baru yang kehadirannya sudah dinantikan, dan pada season 8 Legend bernama Fuse dikabarkan…

Bilibili Gaming Berhasil Kumpulkan USD 28 Juta Pada Putaran Financing Pertama

Bilibili Gaming merupakan spin-off esports dari perusahaan entertainment raksasa, Bilibili (NASDAQ: BILI) yang saat ini telah mendapatkan RMB 180 juta atau sekitar USD 27.82 juta pada putaran pertama dalam penggalangan dana yang dipimpin oleh Zhejiang Chuanxiang Culture, dengan partisipasi dari Chengdu Culture Investment dan…

Projek Rahasia Resident Evil Multiplayer Sedang Dikerjakan!

Kemarin, baru saja diumumkan kalau Capcom kemungkinan sedang mengerjakan projek game Resident Evil Multiplayer dan ternyata hampir mendekati tanggal rilisnya. Memang masih belum bisa dikonfirmasi sepenuhnya, tetapi para Gamers penggemar Capcom berspkulasi seperti itu. Dinamai dengan “Projek Beta”, game ini…

Cara Mendapatkan Skin Predator di Fortnite, Gampang Banget!

Fortnite dikenal sebagai salah satu game Battle Royale yang sering melakukan kolaborasi dengan sejumlah nama besar, mulai dari Deadpool, Joker, Hulk dan sebagainya. Sekarang, mereka tengah berkolaborasi dengan Predator, dan kalian bisa mendapatkan skin eksklusif Predator di dalam game Fortnite. Lalu, bagaimana cara…

Update Terbaru Phasmophobia Bikin Hantu Jadi Makin Agresif!

Phasmophobia berhasil menjadi salah satu game horror yang masuk nominasi penghargaan di The Game Awards sebagai best debut game pada tahun 2020. Dan belum lama ini, diketahui jika Kinetic Games, developer sekaligus publisher dari Phasmophobia, telah memberikan polesan teranyar untuk…

Ruined King: A League of Legends Story Siap Dirilis, Apa Saja yang Kita Ketahui Sejauh Ini?

Tahun 2021 akan menjadi tahun ruination untuk semesta League of Legends, apalagi game terbarunya yakni Ruined King: A League of Legends Story juga turut rilis dalam waktu dekat. Game ini akan menjadi game terpisah dari LoL itu sendiri, dan bisa dibilang sebagai spin-off…

Capcom Bagikan Panduan Video Ketat Untuk Para Content Creator

Developer sekaligus publisher asal Jepang, Capcom telah membagikan “kebijakan video” atau panduan video untuk para penggemarnya ketika hendak membuat konten berdasarkan game besutannya. Kebijakan tersebut menguraikan sejumlah pedoman yang harus diikuti oleh kalian, baik itu streamer maupun pembuat konten “Let’s Play,” baik itu di platform YouTube maupun Twitch. Mereka sendiri sangat…

BIWAR: Legend of Dragon Slayer, Game Keren Buatan Indonesia!

Belakangan ini, BIWAR: Legend of Dragon Slayer sedang ramai dibicarakan oleh para Gamers Indonesia. Bagaimana tidak? Game ini menyajikan gameplay keren yang berbeda dengan game buatan Indonesia lainnya. Yap, game satu ini diciptakan oleh anak bangsa, Devata Game yang merupakan developer asal Bali. Dengan…

Escape from Naraka, Game Horor FPS Karya Developer Indie Asal Indonesia

Dikembangkan oleh Xelo Digital Entertainment, Escape from Naraka adalah sebuah game horor bertipe FPS yang terinspirasi dari legenda serta mitologi-mitologi yang tersebar di masyarakat kepulauan Bali. Lokasi yang menjadi latar belakang kisah yang diceritakan pada game horor yang satu ini.…

Potion Permit Game RPG Buatan Developer Asal Bandung

Salah satu developer game indie asal bandung, MassHive Media baru-baru ini kembali memperlihatkan showcase dari game terbaru mereka. Menggunakan nama Potion Permit, game ini adalah sebuah RPG dengan tema alchemist yang mengambil latar belakang era kerajaan atau Medival. Hey, show me…