Sebuah kabar mengejutkan datang dari salah satu gim Gravity Game Link yaitu Lost Saga Remastered. Belum satu tahun berjalan, Lost Saga Remastered akan segera menutup layanannya. Kabar ini sudah terkonfirmasi karena sudah disampaikan melalui sosial media. Namun penutupan layanan ini…
Console
Magic: Legends Bakal Tutup Layanannya di Tahun Ini
Game action multiplayer Magic The Gathering, Magic: Legends, umumkan bakal tutup layanannya di akhir tahun ini. Magic: Legends rencananya ditutup pada tanggal 31 Oktober 2021. Hal tersebut juga dijelaskan sendiri oleh produser eksekutif Steve Ricossa dalam sebuah unggahan berita resmi…
Roadmap Tahun Pertama Knockout City Ungkap Banyak Konten Baru
EA telah merilis rincian roadmap untuk tahun pertama Knockout City. Dan di sana kita bisa lihat ada banyak konten fresh yang bakal mereka suguhkan, salah satunya adalah map baru. Pada update terbaru Knockout City Chronicle, selain adanya map baru, EA juga…
Loki Bakal Muncul ke Fortnite Bulan Juli Ini
Jika kita ingat-ingat kembali, pada bulan Mei lalu Epic Games memperlihatkan bahwa karakter Marvel Loki akan datang ke Fortnite melalui bocoran loading background yang dirilis untuk pelanggan Fortnite Crew. Walaupun hanya sedikit hal yang ditampakkan, tetapi mulai bermunculan spekulasi dari penggemar…
Kalian Tidak Dapat Mematikan Bot Battlefield 2042 dalam Pertempuran 128 Pemain
Electronic Arts telah mengkonfirmasi bahwa saat ini tidak ada cara untuk menonaktifkan bot dalam mode game All-Out Warfare di Battlefield 2042. Mereka akan mengisi server dengan AI rivals agar pertandingan tetap diisi oleh 128 pemain. Pengembang Battlefield 2042 sudah cukup…
Event Apex Legends Genesis Collection Hadirkan Map Jadul dan Kosmetik Baru
Ketika kita dilanda kebosanan di season baru Apex Legends, akhirnya Genesis turun untuk memuaskan kita semua dengan kontennya. Genesis adalah sebuah event yang menambahkan sejumlah konten baru, namun event ini juga mengembalikan beberapa hal ke masa lampau. Selama event Collection…
Crash Drive 3 akan Segera Meluncur di Android & iOS pada Bulan Juli!
M2H akan merilis gim racing yang seru untuk kalian mainkan yaitu Crash Drive 3. Gim ini dipastikan akan meluncurkuntuk perangkat iOS dan Android pada 8 Juli mendatang. Sebelumnya Crash Drive 3 sudah diluncurkan terlebih dahulu untuk versi konsol. Crash Drive…
Aliens Fireteam Elite Resmi Umumkan Tanggal Rilisnya
Setelah besarnya hype dan perubahan nama, akhirnya Aliens Fireteam Elite siap untuk dirilis. Game third person co-op besutan Cold Iron Studios dan 20th Century Games ini telah mengumumkan tanggal rilis resminya, yakni pada bulan Agustus 2021 dengan empat bundle DLC…
MOBA Pokemon Unite Dapatkan Tanggal Rilis Resmi!
Kemarin Pokemon Company International dan TiMi Studio Group baru saja mengumumkan tanggal rilis resmi untuk game Pokemon Unite. Pada pengumumannya kemarin, pihak developer menjelaskan kalau game ini akan rilis secara terpisah untuk perangkat mobile dan Nintendo Switch. Untuk versi nintendo switch, Pokemon Unite…
Game Multiplayer Resident Evil Re: Verse Siap Rilis Bulan Juli!
Setelah menunggu cukup lama, akhirnya Capcom berikan tanggal rilis untuk game multiplayer, Resident Evil Re: Verse. Pada acara E3 2021 yang diadakan kemarin malam, Capcom akhirnya mengatakan kalau game ini akan memulai debutnya pada bulan Juli 2021 mendatang. Sebenarnya, Resident…
Riders Republic, Gim Balapan Sepeda Bergenre Massive Multiplayer Akan Segera Dirilis
Apakah kalian masih ingat dengan Downhill Domination? Yap, ini merupakan gim balapan sepeda gunung yang dirilis sekitar tahun 2000an. Konsep permainan tersebut juga bakal muncul lagi namun dikemas dalam bentuk yang berbeda. Adalah Riders Republic, gim yang memiliki konsep balapan…
Among Us dengan 15 Pemain Dalam Satu Lobby Akan Segera Dimulai!
Baru saja kemarin kita membicarakan tentang road map atau rencana update yang akan diberikan kepada Among Us. Sekarang, pihak developer Innersloth ternyata bergerak cepat untuk memulai langkah pertama pada raod map tersebut. Lebih tepatnya adalah update pertama Among Us yang akan mengizinkan 15 pemain dalam…
PlayStation Mobile Mungkin Akan Segera Diumumkan Sebentar Lagi!
Keberadaan industri mobile game sepertinya sudah mulai dirasakan oleh berbagai perusahaan besar game. Salah satunya adalah Sony Interactive Entertainment dan PlayStation, perusahaan tersebut sepertinya akan segera mengumumkan projek terbaru terkait PlayStation Mobile. CEO dari Sony Interactive Entertainment sendiri, Jim Ryan mengkonfirmasi…